Rhoma Irama, Masuk Golkar karena "Lillahi Ta'ala"
Harian Kompas, 29
April 1997
Diambil dari dokumen kompas, 29 April 1997
,..................Kembali ke soal "inkonsistensi" dirinya yang dahulu mendukung PPP dan kini
mendukung Golkar, Rhoma mengatakan bahwa sebuah partai yang dikatakannya hanyalah
instrumen politik, bisa berubah setiap saat. Tetapi idealisme yang tidak berubah. Merujuk
tahun 1977 saat dirinya masuk PPP, Rhoma mengatakannya sebagai "numpang jihad"
pada PPP sebagai partai yang saat itu masih membawa bendera Islam dan lekat dengan ucapan
amar ma'ruf nahi munkar. "Saya tegaskan, secara religi saya terikat dengan PPP,
tetapi secara organisastoris tidak," kata Rhoma.
................Lalu bagiamana jika beliau mencalonkan atau dicalonkan R1?